Penguasaan teknologi informasi bukan semata-mata milik anak pendidikan formal saja. Terbukti warga belajar Kejar Paket B Setara SLTP kelas 2 juga belajar komputer di laboratorium komputer SKB Kersana Brebes. Untuk Kelas 2 ini diajarkan mengetik cepat dengan sistem buta.
Kegiatan komputer untuk warga belajar Kejar Paket B ini sudah berlangsung sejak tahun 2007 semenjak adanya bantuan komputer dari P2PNFI (waktu itu masih BPKB). Beberapa lulusan Kejar Paket B ini setelah meneruskan ke Kejar Paket C mampu berdikari membuka jasa pengetikan. Diharapkan di masa yang akan datang alumni SKB Kersana Kabupaten Brebes akan lebih trampil dalam penguasaan teknologi sehingga mampu bersaing di tengah ketatnya persaingan dunia kerja.
PENGUASAAN PERANGKAT TI
Mendukung kelancaran pelaksanaan pendidikan. Berikut software pendidikan yang layak dipertimbangkan:
Kami Juga Ga' Mau Gaptek
Labels:
Kejar Paket B
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment